Detail Cantuman
Advanced Search
Skripsi
Keterlibatan ayah dalam pengasuhan anak dengan tuna rungu
Penelitian ini ingin
mengetahui bagaimana keterlibatan ayah dalam pengasuhan anak
dengan tuna rungu serta faktor apa saja yang mempengaruhi ayah untuk ikut berperan dalam
pengasuhan anak. Metode penelitian yang digunakan yaitu kualitatif dengan pendekatan studi
kasus. Metode
pengumpulan data menggunakan wawancara dan observasi. Prosedur pemilihan
partisipan menggunakan metode
purposive sampling
dengan menentukan kriteria partisipan,
yaitu ayah dengan anak tuna rungu. Partisipan dalam penelitian ini berjumlah 2 orang, dan di
l
uar partisipan utama, dilibatkan pula 2 orang informan. Temuan dari penelitian ini yaitu, bentuk
keterlibatan yang ditunjukkan oleh masing
-
masing partisipan yaitu lebih banyak terlihat dalam
area kontak secara fisik dan pada keterlibatan secara emosional
partisipan tidak menunjukkan
bentuk keterlibatan secara penuh. Hal ini dikarenakan adanya faktor
-
faktor yang menghambat
ayah untuk dapat terlibat dalam pengasuhan anak seperti faktor pekerjaan, budaya serta adanya
proses penerimaan yang harus dilalui parti
sipan untuk dapat terlibat dalam pengasuhan anak
dengan tuna rungu.
Kata kunci : Keterlibatan ayah, pengasuhan, tuna rungu
Ketersediaan
S05496 | Perpustakaan Kampus 1 | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
-
|
Penerbit | Prodi Psikologi UMBY : Yogyakarta., 2018 |
Deskripsi Fisik |
xv, 103 hlm., ilus.; 30 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
-
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain